Meskipun makanan tradisional, Kapurung mulai populer. Selain ditemukan di warung-warung Makassar juga telah masuk ke beberapa restoran dan mampu bersaing dengan makanan modern lain. Didaerah Luwu sendiri nama Kapurung lebih dikenal dengan nama Bugalu.
Bahan Membuat Kapurung/makanan khas luwu utara (masamba)
- Utama :.
- Sagu (bisa menggunakan tepung kanji).
- Pelengkap :.
- sesuai selera Cabe rawit.
- 2 buah Tomat.
- Bayam (bisa jenis sayuran yg lain sesuai selera).
- 1/2 ekor Ayam.
- Daun sereh.
- secukupnya Garam.
- secukupnya Vitsin.
- secukupnya Kunyit.
- secukupnya Air.
Langkah Memasak Kapurung/makanan khas luwu utara (masamba)
- Ayam : masukkan ayam, daun sereh, kunyit, vitsin, garam, tomat dan air kemudian masak hingga matang. Koreksi rasa.
- Masak bayam secara terpisah, angkat dan tiriskan.
- Cabe rawit dan tomat dibakar sebentar (wadahnya bisa menggunakan wajan). Angkat kemudian uleg cabe rawit dan tomat yang telah dibakar, beri garam dan vitsin. Sisihkan.
- Utama : Campurkan sagu dan air dalam wadah, aduk (tidak kental dan tidak terlalu encer).
- Kemudian didihkan air secukupnya, tuangkan ke atas campuran sagu tadi secukupnya. Aduk hingga rata (istilahnya mangula').
- Pisahkan kuah ayam kedalam wadah.
- Gunakan sumpit untuk membentuk adonan sagu dengan bulat kemudian masukkan kedalam wadah berisi kuah ayam tadi. (bentuknya tidak besar dan tidak terlalu kecil/sesuai selera). Lakukan berulang hingga adonan sagu habis (istilahnya maddui').
- Tambahkan sisa air yang didihkan secukupnya.
- Tambahkan cabe, tomat, garam, vitsin (yang telah di ulek sebelumnya). Aduk kemudian koreksi rasa.
- Penyajiannya dapat secara terpisah atau diletakkan dalam satu mangkuk. Selamat menikmati kapurung khas luwu utara 😄.
Bupati Luwu Utara, Indah Putri Indriani (kanan), ketika meninjau lokasi pameran pangan lokal. Ia menilai perempuan memiliki peran penting dalam hal. Kapurung merupakan salah satu makanan khas tradisional di Sulawesi Selatan, terutama masyarakat daerah Luwu (Kota Palopo, Kabupaten Luwu, Luwu Utara, Luwu Timur). Makanan khas makassar dari sagu atau sari ini dimasak dengan kombinasi ikan atau daging ayam serta bermacam sayuran. Humas Pemkab Luwu UtaraBanjir Bandang Sungai Masamba di Kabupaten Luwu Utara.
Get Latest Recipe : HOME