Puff Pastry

Bahan Membuat Puff Pastry

  1. Bahan A :.
  2. 500 gr tepung terigu protein tinggi (cakra kembar).
  3. 50 gr mentega/ margarin.
  4. 1 sdm gula pasir.
  5. 1 sdt garam.
  6. 250 ml air es.
  7. Bahan B :.
  8. 250 gr mentega + 25 gr tepung terigu (tidak ada stok korsvet).
  9. 250 gr Tapi jika ingin lebih renyah bisa diganti pakai korsvet.
  10. Bahan Olesan :.
  11. 1 butir kuning telur.
  12. Bahan filling :.
  13. Coklat dan pisang.

Langkah Memasak Puff Pastry

  1. Masukkan bahan A ke dalam wadah, aduk sampai tercampur rata tidak harus kalis. Tutup dan diamkan dikulkas selama 15-30 menit..
  2. Sediakan wadah lalu masukkan bahan B lalu aduk sampai rata. Taruh di plastik lalu giling sampai tebalnya kira-kira 1 cm masukkan ke dalam kulkas..
  3. Tabur tepung, giling adonan A cukup lebar untuk membungkus mentega. Letakkan mentega yg telah beku di tengah lalu bungkus dan lipat. Diamkan di kulkas selama 15 menit..
  4. Giling adonan sampai cukup lebar untuk dilipat (kira-kira 40cmx20cm). Lipat 1/4 bagian adonan ke tengah, liat satu bagian lagi ke tengah dan lipat sekali lagi (double fold). Bungkus plastik dan diamkan 5 menit. Lakukan langkah ini sampai 4 kali..
  5. Tahap terakhir, bagi adonan menjadi 4 bagian lalu giling adonan dengan ketebalan 3-5mm lalu cetak dengan loyang 20cm. Bungkus plastik. Diamkan di kulkas selama 15 menit..
  6. Kulit pastry siap dipakai, cetak dan beri filling sesuai selera..
  7. Olesi bagian atasnya dengan kuning telur. Panggang dengan suhu 200°C selama 15 menit hingga berwarna kuning kecoklatan. Selamat mencoba 🤝 باَرَكَ الله فِيْكُنَّ.

Get Latest Recipe : HOME