Bola susu / nostalgia jajanan jadul Udah susah nemu jajanan kayak gini, jadinya bikin sendiri. Ngulik resep di cookpad sama youtube lalu aku modifikasi. Jajanan berbahan dasar jagung ini mempunyai nama yang berbeda-beda tergantung daerah di Indonesia.

Bahan Membuat Bola susu / nostalgia jajanan jadul

  1. 1/4 sagu / aci.
  2. 1 sachet Vanili.
  3. Selembar daun pandan.
  4. 4 sachet susu bubuk (dancow atau merk lain).
  5. 3 sachet susu cair.
  6. 30 ml air panas.
  7. Extra vanila (kalau ada).
  8. Pewarna sesuka hati ❤.
  9. Gula halus.

Langkah Memasak Bola susu / nostalgia jajanan jadul

  1. Masukkan aci, daun pandan, vanili, lalu sangrai sampai daun mengering atau sekitar 10 menit.
  2. Matikan kompor, masukkan susu bubuk, aduk.
  3. Kemudian vanila, SKM dan air panas, uleni adonan hingga kalis padat.
  4. Bagi menjadi beberapa bagian untuk diberikan pewarna makanan sesuai selera.
  5. Bentuk adonan bulat (agar jadi bola) 😂 lalu diamkan hingga mengering.
  6. Balut dengan gula halus..
  7. Jadiiii deh, bola bola susu 😍.
  8. Selamat mencoba....

Lebih banyak kita akan menemukan jajanan seperti es gabus, gulali, rambut nenek. Ya, masa-masa SD dulu kita pasti kerap mencicip jajanan-jajanan yang sedang hits kala itu. Ya, kemunculan Viennetta es krim belum lama ini tentu menjadi buruan masyarakat, lantaran jajanan-jajanan hits zaman dulu yang hadir kembali, tentu membawa nostalgia yang begitu bahagia. Jajanan jadul yang sering kumakan saat aku kecil dulu apa ya? Aku suka makan wafer Superman, telur cicak, Anak Kamu, apa jajanan jadul favoritmu dulu?

Get Latest Recipe : HOME