Kuping gajah renyah empuk Yuk baca cara membuatnya selengkapnya ! Membuat kue kuping gajah renyah dibutuhkan resep yang pas. Selain itu, bunda harus memerhatikan tips cara membuatnya dengan seksama.

Bahan Membuat Kuping gajah renyah empuk

  1. 300 gram tepung terigu (bisa merek apa saja bebas).
  2. 50 gram gula halus.
  3. 1 butir telur (me : telur bebek).
  4. 1/2 sdt garam.
  5. 2 sdm susu bubuk (me : 1 sachet susu bubuk Dancow).
  6. 3 sdm mentega (me : blue band).
  7. 1/2 sdt vanili bubuk.
  8. 2 sdm coklat bubuk (me : Vant Houten).
  9. secukupnya Minyak goreng.
  10. 1 = 40 cc air suhu ruang.
  11. 2 = juga 40 cc air suhu ruang (me : disesuaikan air).

Langkah Memasak Kuping gajah renyah empuk

  1. Siapkan semua bahan bahan, campurkan tepung terigu, garam, vanili dan susu bubuk. Kemudian campurkan blue band telur dan gula halus..
  2. Kocok sampai tercampur rata baru masukkan campuran tepung, susu, garam serta vanili aduk sampai rata..
  3. Kemudian bagi menjadi 2 bagian sama. Yang satu bagian diberi air sampai kalis. Adonan yang satunya tambahkan coklat bubuk tambahkan air juga..
  4. Adonan menjadi kalis seperti ini. Kemudian masing masing adonan dibagi 2. Baru masing masing digiling dengan Rolling pin..
  5. Setelah digiling tipis tipis seperti ini, Dua duanya adonan sama tipis..
  6. Masing masing ditumpuk putih coklat dan sebaliknya lalu dirol beri plastik atau rap masuk freezer 30 menit, keluarkan seperti ini. Baru potong potong, giling kembali dengan diatasnya beri plastik..
  7. Kemudian adonan yang sudah digiling siap untuk digoreng apabila tidak digiling lagi juga bisa namun agak tebel.Dengan api sedang goreng agak kuning angkat tiriskan..
  8. KUPING GAJAH RENYAH EMPUK siap dinikmati memang enak empuk pas tidak terlalu manis. Setelah dingin bisa disimpan di toples..

Resep Dan Cara Membuat Kue Kuping Gajah Empuk, Renyah, Dan Gurih Membuat kue kuping gajah renyah dibutuhkan resep. Camilan renyah dengan tampilan menarik ini memang tidak pernah mengecewakan. Rasanya yang manis-asin-gurih pun sangat unik. Daripada beli, anda bisa membuatnya di kala senggang dengan resep praktis & super mudah ini. Kue kuping gajah enak, gurih, dan renyah.

Get Latest Recipe : HOME